Thursday, December 30, 2010

Re: [Milis_Iqra] Hadis Renungan

Wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh
Hadits yang bagus sekali mas tarno,
ngomong ngomong apa yang mas tarno terapkan sebelum mengajak seseorang atau sekelompok orang datang ke ta'lim mas tarno?
kira kira berhasil ga mas jika mas tarno mengawali dengan beberapa perbuatan yang menyakiti, trus mengajak ta'lim:
seperti (ini misalnya loch)
1.  Bilang ke ibu2, ibu2 itu memang ga tahu apa apa, males ngaji, bodoh, dsb
trus hari berikutnya mas tarno mengundang ibu2 itu ta'lim
kira2 mereka datang ga mas?
2.  Bilang ke bapak2, bapak2 itu memang jiwanya sakit.
trus hari berikutnya ngetok pintu ngajak ta'lim
kira2 ada yang datang atau mas tarno didiamkan di depan pintu ketika mengetok ga dibukain?

soalnya Allah berfirman: QS Ali Imran 159
Sekiranya kamu bersikap keras lagi berhati kasar, tentulah mereka menjauhkan diri dari sekelilingmu.

Just wanna know pengalaman mas Tarno mengajak ta'lim.

whe~en

2010/12/31 Sutarno Sutarno <Sutarno.Sutarno@id.flextronics.com>
Assalamualaikum,
Untuk bahan renungan semoga kita bisa termasuk didalmnya;
 

قَالَ رَسُولُ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ : الْمُسْلِمُ مَنْ سَلِمَ الْمُسْلِمُونَ مِنْ لِسَانِهِ وَيَدِهِ، وَالْمُهَاجِرُ مَنْ هَجَرَ مَا نَهَى اللَّهُ عَنْهُ

(صحيح البخاري)

"Orang muslim adalah orang yang tidak mengganggu orang muslim lain baik dengan lidah maupun tangannya, dan orang yang hijrah itu adalah orang yang hijrah meninggalkan hal-hal yang dilarang oleh Allah". ( Shahih Al Bukhari)

 

Wassalam

 

Sutarno



--
~~~~~
Whe~en
http://wheen.blogsome.com/
 
"Tuhanku, lapangkanlah untukku dadaku, dan mudahkanlah untukku urusanku, dan lepaskanlah kekakuan dari lidahku, supaya mereka mengerti perkataanku." (QS 20 : 25-28)
"Ya Allah jadikan Aku hamba yang selalu bersyukur dan penyabar"

--
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-
Serulah kepada jalan Tuhanmu dengan hikmah dan pelajaran yang baik
dan bantahlah mereka dengan cara yang lebih baik. -Qs. 16 an-Nahl :125
 
Berilah mereka pelajaran, dan katakanlah kepada mereka perkataan yang berbekas pada jiwa mereka. -Qs. 4 an-Nisa' : 63
 
Gabung : Milis_Iqra-subscribe@googlegroups.com
Keluar : Milis_Iqra-unsubscribe@googlegroups.com
Situs 1 : http://groups.google.com/group/Milis_Iqra
Mod : moderator.milis.iqra@gmail.com
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-

No comments:

Post a Comment