Kesalahan terjemahan al-Qur'an versi Depag RI
Oleh : Armansyah
Bagi saya, ditemukannya kesalahan terjemahan dalam kitab suci al-Qur'an versi Departemen Agama Republik Indonesia, sudah bukan sesuatu yang baru dan asing. Sudah sejak lama sebenarnya saya mengkritik beberapa terjemahan al-Qur'an terbitan Departeman Agama tersebut. Bahkan pada tahun 2007, diawal saya menerbitkan buku yang berjudul "Rekonstruksi Sejarah Isa al-Masih", hal inipun sudah saya bahas panjang lebar. Begitupula dibuku kedua dan ketiga saya "Jejak Nabi Palsu" dan "Ramalan Imam Mahdi". Tidak henti-hentinya saya menyampaikan kritik saya pada terjemahan al-Qur'an versi Departemen Agama.
Sangat disayangkan bila sebuah al-Qur'an yang menjadi induk dan referensi dari semua penerbitan terjemahan al-Qur'an lainnya dinegeri bernama Indonesia ini justru mengandung kesalahan-kesalahan terjemahan yang akhirnya bisa merubah arti dari ayat yang diterjemahkan itu sendiri.
Dalam buku-buku dan diskusi saya bertahun-tahun belakangan ini, saya menggugat keras terjemahan al-Qur'an versi Departemen Agama RI sekaitan surah an-Nisaa ayat 157 yang berhubungan dengan firman Allah terhadap penyaliban Nabi Isa al-Masih.
Lebih lengkap .... http://arsiparmansyah.wordpress.com/2011/12/04/kesalahan-terjemahan-al-quran-versi-depag-ri/
--
Salamun 'ala manittaba al Huda
ARMANSYAH
--
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-
Serulah kepada jalan Tuhanmu dengan hikmah dan pelajaran yang baik
dan bantahlah mereka dengan cara yang lebih baik. -Qs. 16 an-Nahl :125
Berilah mereka pelajaran, dan katakanlah kepada mereka perkataan yang berbekas pada jiwa mereka. -Qs. 4 an-Nisa' : 63
Gabung : Milis_Iqra-subscribe@googlegroups.com
Keluar : Milis_Iqra-unsubscribe@googlegroups.com
Situs 1 : http://groups.google.com/group/Milis_Iqra
Mod : moderator.milis.iqra@gmail.com
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-
--
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-
Serulah kepada jalan Tuhanmu dengan hikmah dan pelajaran yang baik
dan bantahlah mereka dengan cara yang lebih baik. -Qs. 16 an-Nahl :125
Berilah mereka pelajaran, dan katakanlah kepada mereka perkataan yang berbekas pada jiwa mereka. -Qs. 4 an-Nisa' : 63
Gabung : Milis_Iqra-subscribe@googlegroups.com
Keluar : Milis_Iqra-unsubscribe@googlegroups.com
Situs 1 : http://groups.google.com/group/Milis_Iqra
Mod : moderator.milis.iqra@gmail.com
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-
No comments:
Post a Comment