Wednesday, May 26, 2010

[Milis_Iqra] Tiga Sifat Penyebab Kehancuran Manusia

Imam Hasan bin Ali bin Abi Thalib (sa) berkata:
"Kehancuran manusia berada dalam tiga watak: Kesombongan, kerakusan,
dan kedengkian." (Bihârul Anwâr 78, hlm 111)

Sombong (kibr) adalah memandang dirinya lebih dari orang lain. Sifat
ini muncul dari sifat 'Ujub. Bedanya, 'Ujub adalah bangga diri,
memandang dirinya besar tanpa memandang orang lain kecil berada di
bawah dirinya. (Jâmi'us Sa'âdât, penghimpun kebahagiaan, jld 1, hlm
344)
Selengkapnya berikut 3 contoh kehancuran yang dinyatakan oleh Imam
Hasan (sa) baca di: http://syamsuri149.wordpress.com

--
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-
Serulah kepada jalan Tuhanmu dengan hikmah dan pelajaran yang baik
dan bantahlah mereka dengan cara yang lebih baik. -Qs. 16 an-Nahl :125

Berilah mereka pelajaran, dan katakanlah kepada mereka perkataan yang berbekas pada jiwa mereka. -Qs. 4 an-Nisa' : 63

Gabung : Milis_Iqra-subscribe@googlegroups.com
Keluar : Milis_Iqra-unsubscribe@googlegroups.com
Situs 1 : http://groups.google.com/group/Milis_Iqra
Mod : moderator.milis.iqra@gmail.com
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-

No comments:

Post a Comment