Saturday, June 26, 2010

Re: [Milis_Iqra] Mohon Bantuan: Cara Mengatasi Asam Lambung Berlebih

Minum kunyit tiap pagi sebelum makan apa apa, rutin dan pola makan teratur, istri saya juga dah maag kronis Alhamdulillah asal rutin minumnya dan jangan lupa berdoa agar diberi kesembuhan Insya Allah sembuh.

Pada 25 Juni 2010 16:12, Muhamad Rischandra <mrischandra@gmail.com> menulis:
Saya juga punya pengalaman yang sama seperti istri mas Ayida..
Kalau tidak salah nama penyakitnya Gastrovaskuler bla..bla..bla... (GERP)

Gejalanya persis seperti yang mas jelaskan, sekitar dada dan perut sering berkeringat dan berujung rasa sakit pada ulu hati..saya pun telah berkonsultasi dengan Dokter spesialis tidak hanya satu orang...

Dahulu saya di suruh minum kapsul salut slaput oleh dokter spesialisnya, namun hanya beberapa bulan saja..
Alhamdulillah sekarang sudah sehat dan jika tidak membaca email dari mas Ayida...hampir saja saya lupa bahwa saya pernah mempunyai penyakit tersebut.

Sebetulnya penyakit tersebut datangnya memang dari kesalahan diri saya sendiri..., dahulu saya merokok dan sering tidur larut malam, sehingga sulit untuk bangun pagi (subuh)..
Saya sadari pengobatannya cukup sederhana, secara zahir saya menjalani diantaranya... berbekam, meminum madu dan habbats dan berpuasa, tapi yang terpenting yaitu bangun di pagi hari dan banyak meminum air putih... lalu secara bathin sering membaca Alqur'an di waktu pagi...burrika li ummatihi fii buhuriika (keberkahan umat ini ada pada bangun paginya)

Dari saya itu saja semoga lekas sembuh

Wassalam...

2010/6/25 Ayida <abisayyida@gmail.com>
Assalamu alaikum warohmatulahi wa barokatuh,

Teman-teman sekalian barangkali ada yang tahu cara mengatasi asam
lambung yang berlebih dalam kedokteran istilahnya GERD. Keluhan:
- Dada sebelah kiri panas
- Perut perih, mual, kembung (seperti mag)
- Kalau habis BAB maaf (dubur dan perut terasa panas)
 Isteri saya sudah lebih dari 2 bulan menderita sakit ini, sudah
berobat ke beberapa dokter dari umum, SpD, USG.... diberi obat:
Diagnosa pertama (typus):
thiamphenocol
omegdiare
paracetamol
Diagnosa kedua(typus +mag):
thiamphenocol
paracetamol
inpepsea
ranitidine
omeprazol
Dirawat di RS (3hari):
inpepsea
lansoprazol
obat mual (?)
belum kunjung sembuh..... sampai kami juga berobat alternatif disuruh
konsumsi:
madu barokah (madu+habbat+minyakzaitun) 2Xsehari pagi dan malam,
ektrak daun randu alas 3Xsehari
alhamdulillah agak membaik walaupun  tiga hari membaik kemudian
memburuk lagi, begitu berulang. Barangkali dari teman2 semua ada yang
punya pengalaman yang sama
dan sudah sembuh mohon sharing disini...
Jazakumullahu khoiron katsiro

--
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-
Serulah kepada jalan Tuhanmu dengan hikmah dan pelajaran yang baik
dan bantahlah mereka dengan cara yang lebih baik. -Qs. 16 an-Nahl :125

Berilah mereka pelajaran, dan katakanlah kepada mereka perkataan yang berbekas pada jiwa mereka. -Qs. 4 an-Nisa' : 63

Gabung : Milis_Iqra-subscribe@googlegroups.com
 Keluar : Milis_Iqra-unsubscribe@googlegroups.com
 Situs 1 : http://groups.google.com/group/Milis_Iqra
    Mod : moderator.milis.iqra@gmail.com
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-

--
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-
Serulah kepada jalan Tuhanmu dengan hikmah dan pelajaran yang baik
dan bantahlah mereka dengan cara yang lebih baik. -Qs. 16 an-Nahl :125
 
Berilah mereka pelajaran, dan katakanlah kepada mereka perkataan yang berbekas pada jiwa mereka. -Qs. 4 an-Nisa' : 63
 
Gabung : Milis_Iqra-subscribe@googlegroups.com
Keluar : Milis_Iqra-unsubscribe@googlegroups.com
Situs 1 : http://groups.google.com/group/Milis_Iqra
Mod : moderator.milis.iqra@gmail.com
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-



--
Poniman Atmokuncoro
PT Merten Intec Indonesia
MM2100 Industrial Town
Jl Sulawesi I blok E6 no.1
17520

--
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-
Serulah kepada jalan Tuhanmu dengan hikmah dan pelajaran yang baik
dan bantahlah mereka dengan cara yang lebih baik. -Qs. 16 an-Nahl :125
 
Berilah mereka pelajaran, dan katakanlah kepada mereka perkataan yang berbekas pada jiwa mereka. -Qs. 4 an-Nisa' : 63
 
Gabung : Milis_Iqra-subscribe@googlegroups.com
Keluar : Milis_Iqra-unsubscribe@googlegroups.com
Situs 1 : http://groups.google.com/group/Milis_Iqra
Mod : moderator.milis.iqra@gmail.com
-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=--=-=-=-=-=-=-=-

No comments:

Post a Comment