Maaf ikutan juga :
Diambil dari kamus bahasa besar bahasa Indonesia :
Agar semuanya clear apa itu arti kata menghujat, mencela, memaki, menghina
Berikut ini adalah beberapa persamaan yang diambil dari kamus bahasa Indonesia.
menghujat | meng.hu.jat [v] (1) mencaci; mencela; (2) memfitnah: contoh : ada saja orang yg ~ mantan pejabat itu sbg koruptor |
cacian | ca.ci.an [n] (1) kata-kata buruk yg dipakai untuk menjelekkan (mencerca, mencela, atau memaki); (2) hasil mencaci |
Contohnya : setan loe, babi kau, dan lain lain
makian | ma.ki.an [n] kata keji yg diucapkan krn marah dsb |
memfitnah | mem.fit.nah [v] menjelekkan nama orang (menodai nama baik, merugikan kehormatan, dsb) |
menghina | meng.hi.na [v] (1) merendahkan; memandang rendah (hina, tidak penting): ia sering ~ kedudukan orang tuanya; (2) memburukkan nama baik orang; menyinggung perasaan orang (spt memaki-maki, menistakan): tulisannya dl surat kabar itu dipandang ~ kepala kantor itu |
Contoh lain : feodal banget J
Nah dari kamus diatas, apakah ada dalam email2 sebelum ini, terutama dalam subject “ SYI’AH , WAHABI dana SALAFY “
Yang kata katanya masuk kategori diatas ?
Ada baiknya di ingat ingat kembali dan di cek ulang bagi yang merasa telah menuduhkan kalimat diatas,
Agar kedepannya dalam diskusi atau berdebat tidak ada kalimat2 yang masuk kategori diatas keluar.
Legal Disclaimer: The information contained in this message may be privileged and confidential. It is intended to be read only by the individual or entity to whom it is addressed or by their designee. If the reader of this message is not the intended recipient, you are on notice that any distribution of this message, in any form, is strictly prohibited. If you have received this message in error, please immediately notify the sender and delete or destroy any copy of this message
No comments:
Post a Comment